Cocok Untuk Usaha Di Desa Menanam Porang Untung Tidak Kepalang
February 7, 2020
Peluang Usaha
Advertisement Ketika MangCara kecil tidak berani mendekati tanaman porang karena menurut orang tua itu merupakan makanan ular. Namun ternyata tanaman liar tersebut memiliki nilai ekonomis tinggi dan dapat dibudi-dayakan, sehingga dapat menjadi ide usaha baru terutama untuk di desa. Beberapa negara seperti Jepang, Taiwan,